Inovasi UKSW Bersinar di Kancah KMI Expo XV: Dua Tim Siap Berlaga Menuju Penghargaan Tertinggi

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali mencatatkan prestasi gemilang di panggung nasional. Dua tim wirausaha UKSW telah berhasil menorehkan namanya sebagai finalis pada program Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia (KMI) Expo XV 2024 yang akan digelar di Universitas Halu Oleo (UHO), Kendari, pada 23-25 Oktober 2024.  Dengan semangat inovasi dan ketekunan, kedua tim ini siap bersaing memperebutkan […]