15 Mahasiswa Asing Mulai Berkuliah di UKSW di Tahun 2024

Sebanyak 10 mahasiswa asing telah memulai aktivitas perkuliahan semester baru di kampus Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW). Sementara itu, 5 mahasiswa asing akan segera bergabung beberapa hari kedepan. Ke-10 mahasiswa asing tersebut berasal dari beberapa negara, yaitu Timor Leste, Korea Selatan, Madagaskar, dan Rwanda. Menempuh kuliah baik di jenjang S1 dan S2, mahasiswa asing tersebut […]