UKSW Menuju Panggung Internasional: Dies Natalis ke-68 sebagai Tonggak Prestasi dan Inovasi

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali menandai babak baru dalam perjalanan panjangnya yang telah berusia 68 tahun, Sabtu (30/11/2024). Sebuah usia yang tidak hanya menjadi saksi atas dedikasi dan pengabdian, tetapi juga menjadi tonggak dari pencapaian-pencapaian gemilang yang terus mengokohkan posisinya sebagai salah satu institusi pendidikan tinggi terkemuka di Indonesia. Dalam momen bersejarah ini, Rektor […]