Ibadah Paskah Bersama UKSW dan Badan Kerja Sama Gereja-Gereja di Salatiga (BKGS) Gaungkan Semangat Bangkit, Bergerak, dan Berdampak

Untuk pertama kalinya, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) bersama Badan Kerja Sama Gereja-Gereja di Salatiga (BKGS) didukung Pemerintah Kota Salatiga menyelenggarakan Perayaan Paskah Bersama di Lapangan Pancasila, Salatiga, Minggu (20/4) sore. Mengusung tema “Bangkit, Bergerak, dan Berdampak”, kegiatan ini menjadi momen reflektif sekaligus perwujudan sinergi antara institusi pendidikan, gereja, dan pemerintah dalam merayakan Paskah. Kegiatan yang dihadiri oleh […]