Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura dr. Farid Yusuf Raih Gelar Doktor Studi Pembangunan di FID UKSW

Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura dr. Farid Yusuf, resmi menyandang gelar Doktor Studi Pembangunan setelah menyelesaikan Yudisium dan Promosi Program Studi DSP Fakultas Interdisiplin (FID) Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), Jumat (23/05/2025). Bertempat di Ruang Probowinoto Gedung G, Yudisium dan Promosi DSP dipimpin langsung oleh Pelaksana Tugas (Plt) Dekan FID Priyo Hari Adi, Ph.D. Pada yudisium ini […]