UKSW Gelar Upacara HUT ke-80 RI, Harmoni Nasionalisme dan Seni dalam Bingkai Indonesia Mini

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali menghidupkan julukannya sebagai “Kampus Indonesia Mini” melalui perayaan Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Minggu (17/8/2025). Di Lapangan John Osok UKSW, upacara berlangsung penuh khidmat namun tak kehilangan kehangatan. Kesakralan detik-detik kemerdekaan berpadu manis dengan pesona kebudayaan nusantara, menghadirkan sebuah kolaborasi seni yang jarang tersaji dalam upacara serupa. Sejak […]