Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) mengajak para Generasi Muda lulusan S1/D4 untuk menjadi guru. Pendaftaran Pendidikan Profesi Guru Prajabatan Tahun 2023 telah dibuka, tersedia bidang studi Umum, Muatan Lokal dan Vokasi.
Pendaftaran PPG Prajabatan dimulai tanggal 25 Oktober-12 November 2023. Dapatkan informasi mengenai PPG Prajabatan 2023 melalui media sosial @ppgkemendikbud dan laman https://ppg.kemdikbud.go.id/prajabatan. (IG@fkipuksw/Ish)







