Veronica Tan kepada UKSW dan Pemkot Salatiga: Perkuat Wastra Nusantara Hadapi Wastra Tiruan Dari Luar

Wastra nusantara bukan sekadar kain tetapi warisan nilai, simbol kebudayaan, sumber kehidupan, dan ekspresi jati diri. Inisiatif untuk meresmikan Komunitas Wastra di Salatiga tentu bukan seremonial belaka tetapi memberikan makna dalam wastra nasional. Tak hanya simbol budaya dan identitas, dalam setiap tenunan, goresan, canting, dan warna kita menemukan jejak perempuan tangan komunitas harmoni dengan alam […]
Rektor UKSW Lepas 496 Winisuda, Lahirkan Creative Minority yang Membawa Perubahan

Senyum kebahagiaan terpancar jelas di raut wajah 496 lulusan Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), menandai lahirnya harapan dan terwujudnya mimpi dalam Upacara Wisuda Periode II Tahun 2025 di Balairung Universitas (BU), Kamis (24/04/2025). Dalam Rapat Terbuka Senat Universitas ini, Rektor UKSW Profesor Intiyas Utami resmi melepas lulusan dari Program Diploma, Sarjana, Magister, dan Doktor. Upacara […]
Satya Wacana International Scholarship (SWIS) 2025-2026: Komitmen UKSW dalam Menjadi Kampus Global

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali menegaskan perannya sebagai institusi pendidikan tinggi yang inklusif dan berwawasan global melalui Program Satya Wacana International Scholarship (SWIS) 2025-2026. Program ini menjadi wujud nyata UKSW dalam mendukung mobilitas akademik internasional sekaligus meningkatkan akreditasi institusi dan program studi di kancah nasional serta internasional. Sebanyak 29 mahasiswa asing telah diterima sebagai mahasiswa asing […]
Wastra Nusantara, Seni dan Doa: Sudut Pandang Budayawan Sujiwo Tejo dan Rektor Intiyas

Semarak budaya dalam rangka Dies Natalis Perak Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi (FISKOM) Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) diwarnai gelaran spesial melalui Talkshow bersama budayawan Sujiwo Tejo dan Rektor UKSW Profesor Intiyas Utami, Senin (21/04/2025) malam. Acara yang dimoderatori oleh Didik Supriadi, S.Pd., M.Pd., Dosen Fakultas Bahasa dan Seni UNNES, merupakan bagian dari helatan budaya Parade […]
UKSW Catat Sejarah Gelar Parade Senja Seribu Wastra Nusantara, Libatkan 1527 Peserta

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) sebagai Kampus Indonesia Mini kembali mengukir sejarah baru melalui perhelatan budaya bertajuk Parade dan Launching Wastra Nusantara “Senja Seribu Wastra Nusantara di Salatiga”, Senin (21/04/2025) sore. Parade yang melibatkan 1.527 peserta dari kalangan mahasiswa dan masyarakat umum ini merupakan bagian dari rangkaian acara Dies Natalis ke-25 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi (FISKOM). Parade […]
Ibadah Paskah Bersama UKSW dan Badan Kerja Sama Gereja-Gereja di Salatiga (BKGS) Gaungkan Semangat Bangkit, Bergerak, dan Berdampak

Untuk pertama kalinya, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) bersama Badan Kerja Sama Gereja-Gereja di Salatiga (BKGS) didukung Pemerintah Kota Salatiga menyelenggarakan Perayaan Paskah Bersama di Lapangan Pancasila, Salatiga, Minggu (20/4) sore. Mengusung tema “Bangkit, Bergerak, dan Berdampak”, kegiatan ini menjadi momen reflektif sekaligus perwujudan sinergi antara institusi pendidikan, gereja, dan pemerintah dalam merayakan Paskah. Kegiatan yang dihadiri oleh […]
Pesan Paskah UKSW: Kasih-Nya Satukan Perbedaan, Bawa Harapan untuk Bergerak dan Membawa Dampak

Perayaan Paskah di lingkungan kampus Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga menjadi sebuah momentum reflektif sekaligus pengingat bahwa kasih Tuhan adalah kekuatan yang mempersatukan seluruh civitas academica, tanpa memandang latar belakang. Dalam pesan Paskah yang disampaikan oleh Rektor UKSW Profesor Intiyas Utami, ditekankan bahwa Paskah bukan sekadar perayaan tahunan belaka, melainkan momen untuk merenungkan nilai-nilai kehidupan yang mengakar pada kasih dan pengorbanan Tuhan […]
Membangun Daya Saing Global Lewat AI: FEB UKSW Hadirkan Narasumber Internasional di International Management Days 2025

Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) menggelar acara akademik bergengsi, International Management Days 2025 “Pursuing Competitiveness Through AI Capabilities: It’s Now or Never?”, Kamis & Jumat (10 & 11/04/2025) di Balairung Universitas dan Ruang F114. Acara yang dihadiri ratusan mahasiswa ini bertujuan untuk membuka wawasan tentang bagaimana kecerdasan buatan (AI) dapat membantu bisnis meningkatkan daya […]
Student Exchange Program to Myongji University, South Korea
Telah dibuka pendaftaran untuk program pertukaran mahasiswa (Student Exchange Program) ke Myongji University di Korea Selatan untuk Fall semester yang dimulai pada tanggal 2 September hingga 12 Desember 2025. Berikut adalah link menuju Application Guideline dari Myongji University: klik di sini.(Mohon Membaca terlebih dahulu Application Guideline tersebut sebelum mendaftar dan mengisi google form di bawah ini). Link pendaftaran: bit.ly/StudExMJU25 Berikut dokumen-dokumen persyaratan dari Myongji University, Korea Selatan: Batas akhir […]
Bangun Budaya Sadar Bencana, UKSW Adakan Sosialisasi Mitigasi Bencana dan Pelatihan Pemadam Kebakaran

Sebagai langkah konkret untuk meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi bencana, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali mengadakan kegiatan “Sosialisasi Mitigasi Bencana dan Pelatihan Pemadam Kebakaran” di Auditorium Ds. S. Djojodihardjo, Fakultas Teknologi Informasi (FTI), Jumat (11/04/2025). Kegiatan yang diinisiasi oleh Direktorat Keamanan, Ketertiban, dan Data Siber (D2KDS) bersama Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Forum Pengurangan Resiko Bencana (FPRB) […]