PENGUMUMAN UJI PUBLIK CALON SATGAS Pencegahan Dan Penanganan Kekerasan Di Lingkungan Perguruan Tinggi (PPKPT) PERIODE 2025-2027

Sebagai bagian dari proses rekrutmen seleksi calon Satgas PPKPT periode 2025-2027, Panitia Seleksi Calon Satgas PPKPT akan melakukan Uji Publik bagi para kandidat calon Satgas. Penayangan Uji Publik ini akan berlangsung mulai 28 Maret hingga 8 April 2025. Selama periode tersebut, kami juga membuka kanal untuk laporan apabila ada kandidat yang terindikasi pernah melakukan tindakan […]

Dies Natalis ke-24 Fakultas Bahasa dan Seni, Menjadi Pilar Bagi UKSW Menuju World Class University 

Setiap sudut Balairung Universitas (BU) Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) dipenuhi dengan atmosfer kebahagiaan dan penuh sukacita dalam Ibadah Syukur Dies Natalis ke-24 Fakultas Bahasa dan Seni (FBS), Senin (24/03/2025). “Menyatu Rasa dan Kata Mewujud dalam Karsa” menjadi tema dalam refleksi syukur atas perjalanan FBS menuju usia yang tengah mekar dan bertumbuh menuju kedewasaan ini.  […]

Libur dan Cuti bersama Hari Raya Nyepi dan Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah

Berkenaan dengan Libur dan Cuti Bersama Hari Raya Nyepi dan Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah, Pimpinan UKSW memutuskan Libur dan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah sebagai berikut: Tanggal Keterangan Jumat, 28 Maret 2025 Cuti Bersama Hari Suci Nyepi (Tahun Baru Saka 1947) Sabtu, 29 Maret 2025 Hari Suci Nyepi (Tahun Baru […]

Satya Wacana Salatiga Raih Kemenangan Gemilang atas Bali United di IBL 2025

Satya Wacana Salatiga (SWS) mencatat kemenangan penting dalam lanjutan Indonesian Basketball League (IBL) 2025 dengan menundukkan Bali United Basketball. Pertandingan yang berlangsung di GOR Profesor Susilo Wibowo pada Jumat (21/03/2025) malam itu berakhir dengan skor 83-65 untuk keunggulan SWS. Kemenangan ini menjadi momen kebangkitan bagi tim asuhan Coach Jerry Lolowang setelah mengalami dua kekalahan dalam […]

Lulus Kuliah Lebih Cepat Melalui Program Kuliah Hepi Bebas Skripsi UKSW 

Program Kuliah Hepi Bebas Skripsi di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) dapat mempercepat kelulusan mahasiswa. Program ini menawarkan alternatif tugas akhir yang lebih aplikatif bagi mahasiswa melalui Diseminasi Tugas Talenta Unggul (TTU). Tampak 52 karya hasil penelitian mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) dipamerkan dalam bentuk poster pada kegiatan Diseminasi Ekspo TTU FEB Periode Maret 2025 di […]

UKSW Perkuat Kemitraan dengan Sekolah untuk Dukung Mutu Pendidikan 

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) terus memperkuat perannya sebagai lembaga pendidikan tinggi yang berdaya saing pada kualitas ilmu pengetahuan sekaligus menjadi radar teknologi yang responsif terhadap perubahan. Melalui gathering hangat bersama para Kepala Sekolah SMP-SMA/SMK se-Jawa Tengah, UKSW memberikan wawasan mengenai pentingnya Artificial Intelligence (AI) dalam mendukung transformasi pendidikan di sekolah-sekolah, Senin (17/03/2025) sore. Kegiatan yang berlangsung di Balairung […]

Satya Wacana Salatiga Tetap Optimis Menatap Sisa Laga Indonesian Basketball League 2025

Perjuangan Satya Wacana Salatiga (SWS) di Indonesian Basketball League (IBL) 2025 terus berlanjut. Meskipun harus mengakui keunggulan Pacific Caesar Surabaya (PCS) dalam pertandingan yang berlangsung pada Sabtu (16/3/2025), tim asuhan Coach Jerry Lolowang tetap bertekad memberikan hasil terbaik di sisa kompetisi. Presiden SWS, Profesor Yafet Yosafat Wilben Rissy, yang ditemui seusai pertandingan, berharap tim kebanggaan Universitas Kristen […]

Bentuk Pemimpin Creative Minority yang Berdampak, UKSW Adakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) 2025

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) terus berkomitmen membentuk pemimpin muda yang memiliki karakter creative minority dan mampu memberikan dampak nyata bagi masyarakat. Komitmen tersebut diwujudkan dalam kegiatan “Bimbingan Teknis (Bimtek) Sistem Informasi Kinerja dan Tata Kelola Kemahasiswaan (Simkatmawa) dan Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) 2025” yang diinisiasi oleh Direktorat Kemahasiswa (DEM), Jumat (14/03/2025).   Kegiatan yang […]

Siapkan Mahasiswa Jadi Entrepreneur, UKSW Gelar Expo Kewirausahaan Kreatif

Semangat berwirausaha kembali digaungkan dalam Expo Kewirausahaan Kreatif, sebuah ajang yang menjadi puncak mata kuliah Pengembangan Kepribadian Entrepreneurial di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) baru-baru ini. Kegiatan ini berlangsung di Student Center UKSW dan menghadirkan 21 produk inovatif hasil karya mahasiswa dari berbagai program studi dan fakultas. Koordinator kegiatan sekaligus Dosen Program Studi (Prodi) Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu […]