
Renungkan Arti Kasih, Pengorbanan, dan Kebersamaan, UKSW Gelar Lomba Menghias Salib
Di tengah semaraknya perayaan Paskah, Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali menggelar kegiatan yang penuh makna dan keceriaan. Pada Jumat (22/03/2024), Campus Ministry mengadakan Lomba Menghias Salib








