Jati Insan Pramujayanto

Perjalanan Jati menuju Kejaksaan RI  Jati Insan Pramujayanto, S.H., M.H., akrab disapa Jati, lahir di Salatiga pada September 1978. Jati menyelesaikan pendidikan sarjana di Fakultas Hukum UKSW dengan konsentrasi Ilmu Hukum, di mana ia terdaftar sebagai mahasiswa angkatan 1997 dan lulus pada tahun 2003. Setelah itu, ia melanjutkan studi pascasarjana dan berhasil meraih gelar Magister […]

Yessie Yosetya

Srikandi Dunia Teknologi Indonesia Yessie Yosetya, selalu menempatkan UKSW di tempat spesial di hatinya, termasuk keterlibatannya dalam demonstrasi di masa perkuliahannya di Fakultas Teknik Jurusan Elektro, yang mengajarkan pentingnya stand up for your right. Pengalaman ini membentuk pandangannya tentang pengambilan keputusan di dunia kerja, di mana keberanian untuk berbicara dan memperjuangkan hak-hak menjadi landasan yang […]

Setiawan Subekti

Budayawan Kopai : Surga Dalam Secangkir Kopi Indonesia Once Brew, We Bro (sekali seduh kita bersaudara), adalah kalimat andalan Ir. Setiawan Subekti atau akrab disapa Pak Iwan yang namanya mendunia lewat kecintaan dan keahliannya sebagai tester kopi. Alumni Fakultas Pertanian dan Bisnis UKSW angkatan 1977 ini tercatat sebagai tester kopi kelas dunia yang dimiliki Indonesia. […]

Willi Toisuta

Membawa UKSW Menjadi Rumah Intelektual yang Dipercaya Willi Toisuta adalah nama yang sangat dikenal di Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW). Sebagai Rektor ke-3 UKSW dan pendiri PT Wacana Tata Akademika (Willi Toisuta & Associates), kontribusinya dalam dunia pendidikan tidak bisa dianggap remeh. Namun, lebih dari sekadar prestasi akademis dan administrasi, Willi Toisuta dikenal dengan dedikasinya […]

Glanesty Koelima

Sumbangkan Keahlian Menjadi Caregiver di Jepang Glanesty Koelima atau yang akrab disapa dengan Tuty, merupakan alumni prodi Ilmu Keperawatan Angkatan 2011 yang kini berkarya menjadi perawat gerontic (perawat lansia) di Roujin Home Shintsukuba dan Day service Aiwaen, Kogashi Ibarakiken, Jepang. Perjalanannya ia mulai dengan memutuskan merantau dari So’e, Nusa Tenggara Timur ke Salatiga dan memantapkan […]

Sumanto Al Qurtuby

Menembus Batas Akademik dan Sosial di Kancah Internasional Sumanto Al Qurtuby adalah seorang tokoh intelektual dan cendekiawan Muslim yang telah mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. Sebagai alumni Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), ia membuktikan bahwa dedikasi, semangat belajar, dan keberanian berpikir kritis dapat membawa kontribusi signifikan bagi dunia. Perjalanan intelektual Sumanto dimulai dari madrasah […]

Felisia Irma Akemirastiwi Smith

Dari Salah Jurusan, Menjadi Jalan Kesuksesan Berani keluar dari zona nyaman adalah istilah yang cocok disematkan kepada Felisia, alumni Teknik Informatika FTI angkatan 2004 yang kini berkarya sebagai Data System Officer di NTSDE, Australia Utara. Dunia teknologi sedang berkembang pada masa itu, sehingga ia didorong oleh keluarganya untuk mengambil jurusan yang sedang naik daun tersebut. […]

Renjani Rahmatika

Mengukir Kesuksesan dari Bunga: Cerita Renjani Rahmatika Renjani Rahmatika, lulusan Teknik Informatika dari FTI UKSW angkatan 2006, kini menjalani kehidupan yang jauh dari dunia teknologi. Bersama suaminya, Evaldo de Silva, seorang mantan kapten klub sepakbola Persijap, Renjani kini menetap di Barra Mansa, Brazilia. Meski latar belakangnya di bidang teknik, Renjani menemukan panggilan sejatinya dalam bisnis […]

Dhea Yasinta Yanda Putri

Membangun Karir dan Bisnis: Dari Psikologi ke Telekomunikasi  Dhea Yasinta Yanda Putri, S.Psi, yang akrab disapa Dhea merupakan alumni S1 Psikologi tahun angkatan 2013 yang saat ini menjabat sebagai Direktur Utama PT Nesta Indo Media. Sebelum ia berkarir dan berfokus dalam dunia telekomunikasi, Dhea sempat bekerja dalam beberapa bidang pekerjaan. Tamat dari SMA, ia tidak […]

Meylia Handayani Tio

Dari UKSW Menuju Dunia, Membangun Warisan Kuliner Indonesia Meylia Handayani Tio, alumni Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), adalah salah satu pendiri BosTempeh, bisnis tempe segar di Boston, Amerika Serikat. Meylia mendirikan bisnis ini bersama suaminya pada tahun 2017 sebagai solusi atas kerinduannya pada tempe autentik, yang sulit ditemukan di AS. Produk BosTempeh berbeda karena menggunakan […]